Bro dan sis sekalian….seperti yang kita tahu, Yamaha sukses melakukan test diBrno tanggal 7-8 Agustus kemarin. Rumor kencang berkembang bahwa Yamaha akan jajal seamless gearbox untuk mengejar rival mereka. Sayang dihari H Yamaha urung mengundang media sehingga wacana tersebut tidak terjawab secara gamblang. Namun tidak kehilangan akal….dibantu teknologi pengolah digital, Motomatters melakukan analisa cuplikan video […]
